Institut Teknologi Bandung adalah salah satu perguruan tinggi indonesia yang menerapkan program TPB (Tahap persiapan bersama). Jadi, karena ada TPB, selama 2 semester awal di ITB tidak ada yang namanya jurusan. Penjurusan baru diberlakukan di semester ke tiga. ITB memberlakukan TPB salah satu tujuannya adalah untuk mendapat akreditasi Internasional.
Oke langsung saja, Ini dia Matakuliah yang akan kamu dapatkan di TPB ITB. (Baca juga: Penjelasan matakuliah TPB ITB). Daftar matakuliah ini juga disebut sebagai kurikulum.
1. Matakulaih TPB FMIPA ITB
Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) adalah fakultas yang berhubungan erat dengan sains. Di dalamnya ada jurusan,
- Matematika,
- Kimia,
- Fisika , dan
- Astronomi.
2. TPB SITH-S ITB
Nah ... Kalau Fakultas ini berhubungan banget sama yang namanya makluk-makluk hidup atau biologi kayak gitu. Oh ya ... Namanya bukan Fakultas deng, tapi sekolah. . Di dalam Sekolah Ilmu Teknologi Hayati - Saintis ini ada jurusan;
- Biologi, dan
- Mikrobilogi.
3. TPB SITH-R ITB
Kalau yang S adalah sainstisnya, yang R adalah Tekniknya. R berarti Rekayasa. Di dalam sekolah ini ada jurusan;
- Rekayasa Kehutanan,
- Rekayasa Pertanian,
- Rekayasa Hayati,
- Teknologi Pasca Panen.
4. TPB SF ITB
Sekolah Farmasi ini pastinya berkaitan dengan obat-obatan dan kimianya Bakal kental. Jadi ... kamu yang suka kimia tapi gak suka FMIPA bisa banget masuk sini. Jurusan di fakultas ini ada
5. TPB FTTM ITB
Nih ... Fakultas kesukaan cowok. Fakultas Teknik Pertambangan dan Perminyakan. Di dalam fakultas ini ada jurusan ....
- Teknik Pertambangan
- Teknik Perminyakan
- Geofisika
- Metalurgi
6. TPB FITB ITB
Di Fakultas Ilmu dan Teknologi Kebumian ini kabu akan belajar mengenai Bumi dan bebatuan tentunya. Jurusan yang ada di dalamnya adalah;
- Teknik Geologi
- Teknik Geodesi dan Geomatika
- Meteorologi
- Oseanografi
7. TPB FTI ITB
Fakultas Teknis Industri, Di sini kamu bakal belajar Feknik Kimia, Teknik Fisika, dan Teknik-teknik lainnya. Oh ya ... jurusan di fakultas ini adalah
- Teknik Kimia
- Teknik Fisika
- Teknik Industri
- Manajemen Rekayasa Industri
8. TPB STEI ITB
Kamu yang suka cooding atau suka kelistrikan boleh banget masuk Sekolah Teknik Elektro dan Informatika. Ada jurusan
- Teknik Elektro (EL)
- Teknik Informatika (IF)
- Teknik Tenaga Listrik (EP)
- Teknik Telekomunikasi (ET)
- Sistem dan Teknologi Informasi (II)
- Teknik Biomedis
9. TPB FTSL ITB
Buat kamu yang suka ngranc Jurusan di Fakultas ini;
- Teknik Sipil
- Teknik Lingkungan
- Teknik Kelautan
- Teknik Pengelolaan Sumber Daya Air
- Rekayasa Infrastruktur Lingkungan
10. TPB SAPPK ITB
Buat kamu suka gambar rancangan gedung atau gambar rancangan sebuah kota pas kalau masuk sini. Di sini ada jurusa;
- Arsitektur
- Perencanaan Wilayah dan Kota
11. TPB FTMD ITB
Fakultas ini cocok buat cowok dan cewek strong, apalagi yang suka ngotak-atik mesin. Jurusan di Fakultas Teknik Mesin dan Dirgantara adalah;
- Teknik Mesin (MS)
- Aeronotika dan Astronotika (AE)
- Teknik Material (MT)
12. TPB FSRD ITB
Fakultas Seni Rupa dan Desain adalah tempatnya anak-anak yang nyeni banget. Di sini ada jurusan
- Seni Rupa,
- Kria,
- Desain Komunikasi Visual,
- Desain Interior,
- Desain Produk.
13. TPB SBM ITB
Di Sekolah Bisnis ITB kamu bakal belajar segala hal yang dibutuhkan oleh seorang pembisnis. Selain belajar materi dan belajar berdagang, di SBM ITB kamu bakalan sering di suruh perform. DI SBM sendiri ada jurusan;
- Kewirausahaan dan,
- Manajemen.
Demikian Matakuliah per Fakultas di ITB beserta Jurusannya. Semoga bermanfaat.
-Nahayuka-
1 comments so far
kak mau tanya.. apa bedanya fisika IA, IB (beda A dan B nya?)
EmoticonEmoticon