Saturday, June 11, 2016

Cara Mudah Membuat Privacy Policy untuk Blog

Kali ini, Nahayuka mau berbagi cara membuat Privacy Policy. Sebelumnya, Nahayuka membuat privacy policy karna ternyata privacy policy adalah salah satu persyaratan pengajuan google adsense. Privasi Policy adalah bukti dari keseriusan membangun blog dan pernyataan jika blog akan semakin baik lagi. Singkatnya, Privasi Policy harus dimiliki oleh blog untuk menunjukkan keprofesionalan dan keseriusan.

Sobat bisa membuat privasi policy dengan bahasa dan karangan sobat sendiri. Namun alangkah baiknya jika sobat memanfaatkan jasa pembuat privacy policy online agar hasilnya lebih baik. Nahayuka sendiri menggunakan jasa gratisan dari privacypolicyonline. Sobat bisa klik link tersebut dan sobat akan dibawa ke web resmi dari Privacy Policy Online.

Selanjutnya, sobat akan diminta mengisi data-data yang diperlukan. 
Your Site Title : Isi dengan Judul blog sobat
Your Site URL : Isi dengen alamat blog sobat
Contact Link : Isi dengan URL contact form (contact us) yang telah sobat pasang di blog. Jika sobat belum memasang contact form di blog ada baiknya sobat membaca tutorial cara membuat contact form di blog.
Email Addres : Isi dengan alamat email yang sobat gunakan untuk membuat contact form.
Advertise on your site: Centang penyedia jasa yang sobat gunakan dan yang akan sobat gunakan. Karna tujuan Nahayuka untuk mendaftar google Adsense maka Nahayuka hanya menyentang google Adsense.
Setelah mengisi semua yang dibutuhkan, Klik Gereral Policy.


Setelah sobat klik General Policy (kotak merah di gambar) Prifasi policy untuk blog sobat akan muncul.


Sobat tinggal mengcopy privasi policy yang telah jadi lalu pastekan di laman baru yang akan sobat buat. Jika blog sobat berbahasa Indonesia alahkan baiknya jika privacy policy sobat juga berbahasa Indonesia. Soal tinggal mentransltenya menggunakan jasa Google Translate. Perlu diperhatika, terkadang ada beberapa kalimat hasil terjemahan google yang tidak semua. Sobat sebaiknya memeriksa dulu hasil terjemahan sebelum meletakkannya pada blog.

Berikut Cara Memasang Teks Privacy Policy Pada blogspot

Pertama, masuk ke dasbord blog sobat, Pilih Laman - Laman baru.

Pilih tipe penulisan compose dan letakkan Privacy policy sobat di sana.


Beri judul dan Publish. 

Sekian penjelasan cara membuat privacy policy dari Nahayuka. Selamat mencoba dan semoga bermanfaat.

_Nahayuka_




Artikel Terkait


EmoticonEmoticon